IBX5980432E7F390 SMP Swasta Terbaik di Depok - Depok Netizen

SMP Swasta Terbaik di Depok


Depok Netizen - Selepas pendidikan dasar atau Sekolah Dasar (SD), persaingan untuk masuk ke Sekolah Menengah Pertama (SMP) Negeri cukup ketat. Seleksi masuk ke SMP Negeri juga dengan skala nilai tertentu, hal ini dikarenakan juga jumlah SMP negeri di Depok terbatas hanya ada 26 saja dan juga terkait kapasitas kelas masing-masing sekolah.

Bila gagal masuk seleksi SMP negeri, alternatif untuk masuk SMP lain adalah masuk ke SMP swasta, baik SMP Umum, SMP Islam Terpadu (SMPIT) mau pun SMP Kristen/Katolik. Mencari dan memilih SMP swasta yang terbaik untuk putra atau putri kita tentu banyak pertimbangan, seperti lokasi sekolah, kualitas pendidikan sekolah dan tentu saja biayanya.

Di Depok, sekolah SMP swasta jumlahnya jauh lebih banyak dari pada jumlah SMP negeri. Untuk memilih SMP swasta yang terbaik bagi putra-putri Anda, depoknetizen coba  rekomendasikan beberapa sekolah SMP swasta. Berikut ini daftar SMP swasta tersebut yang disusun berdasarkan lokasi wilayah kecamatan dimana sekolah berada :
Wilayah Kecamatan Pancoran Mas :

SMP Bintara (Akreditasi A)
Jl. Raya Sawangan No.19
Kel. Pancoran Mas, Kec. Pancoran Mas
Telpon 021-7776971

Sekolah yang bersebelahan dengan SMA Bintara ini telah berdiri lama yaitu sejak 28 Mei 1984. Dari sisi lokasi, sekolah ini tidak jauh dari pinggir jalan raya Sawangan sehingga mudah dijangkau dengan kendaraan umum. Menempati areal seluas 4.305 m2 dengan 9 ruang kelas, 2 laboratorium dan 1 perpustakaan.


SMP Setia Negara (Akreditasi A)
Jl. Raya Sawangan No.23
Kel. Pancoran Mas, Kec. Pancoran Mas
Telpon 77215461

Letaknya tidak jauh dari SMA/SMP Bintara dan berada persis di sisi Jalan Raya Sawangan yang dilalui kendaraan umum. Menempati lahan seluas 6.000 m2 dilengkapi dengan 16 ruang kelas, 1 laboratorium, 1 perpustakaan, 1 lapangan basket dan 1 lapangan bulutangkis.


SMP Cakra Buana (Akreditasi A)
Jl. Raya Sawangan No.91
Kel. Pancoran Mas, Kec. Pancoran Mas
Telpon 021-7765621

Sekolah ini menempati lahan yang luas yaitu 60.000 m2 karena di areal tersebut juga terdapat TK-SD-SMA dan SMK Broadcast Cakra Buana. SMP Cakra Buana sendiri punya 14 ruang kelas dengan 1 perpustakaan.

Baca juga : PPDB Jalur Afirmasi Sekolah di Depok

SMP Islam Al Muhajirin (Akreditasi A)
Jl. Nusantara Raya No.313
Kel. Depok, Kec. Pancoran Mas
Telpon 021-7773513

Sekolah yang satu komplek dengan Masjid Al-Muhajirin Depok 1 ini berada di ateal seluas 5.477 m2 dengan 10 ruang kelas dan 1 perpustakaan.


SMP Prisma (Akreditasi A)
Jl. Raya Mampang
Kel. Mampang, Kec. Pancoran Mas
Telpon 021-7758276

Menempati lahan seluas 1.152 m2 dengan 7 ruang kelas dan 1 perpustakaan.
SMP Islam Al Hamidiyah, Depok, salah satu SMP terbaik di Depok
SMP Islam Al Hamidiyah, Depok, salah satu SMP terbaik di Depok
SMP Islam Al Hamidiyah (Akreditasi A)
Jl. Raya Sawangan Km.2 No.12
Kel. Rangkapan Jaya, Kec. Pancoran Mas
Telpon 021-77883060

Dengan lahan yang luas yaitu 4.000 m2, sekolah ini berkapasitas 12 ruang kelas dan 1 perpustakaan.

Lihat juga : Sekolah Alam di Depok dan sekitarnya

SMP Perjuangan & Informatika Terpadu (Akreditasi A)
Jl. Kupu Barat No.1
Kel. Rangkapan Jaya, Kec. Pancoran Mas
Telpon 021-77882904

Dengan bangunan dua lantai yang menempati lahan 2.000 m2, sekolah ini mempunyai 12 ruang kelas dengan 1 perpustakaan. 


SMP Muhammadiyah 4 Depok (Akreditasi A)
Jl. Masjid Al Hukama No.21
Kel. Rangkapan Jaya Baru, Kec. Pancoran Masjid
Telpon 021-7791039

Gedung sekolah dua lantai ini berdiri di atas lahan 1.775 m2 dengan 12 ruang kelas.


SMP Nasional Plus Tunas Global (Akreditasi A)
Jl. Nusa Indah No.16
Kel. Depok, Kec. Pancoran Mas
Telpon 021-77211717


SMPIT Nururrahman (Akreditasi A)
Jl. Raya Sawangan Km.2 No.11
Kel. Pancoran Mas, Kec. Pancoran Mas
Telpon 021-77206162

Sekolah dengan konsep Boarding School ini menempati lahan seluas 10.500 m2 dengan 13 ruang kelas dan 1 perpustakaan.


SMP Mardi Yuana Depok (Akreditasi A) -SMP Kristen/Katholik
Jl. Cempaka No.4
Kel. Depok, Kec. Pancoran Mas
Telpon 021-7761066

Sekolah yang banyak dikenal namanya dibeberapa kota besar seperti Yogya dan Jakarta ini berada di kawasan Depok Lama menempati lahan cukup luas dengan gedung bertingkat tiga dengan 18 ruang kelas dan 1 perpustakaan. 


SMP Holy Faithful Obedient (Akreditasi A) - SMP Kristen/Katholik
Jl. Kamboja No.18
Kel. Depok, Kec. Pancoran Mas
Telpon 021-77206952

Sekolah Kristen/Katholik ini tidak jauh dari SMP Mardi Yuana. Berdiri di atas lahan seluas 4.951 dilengkapi 6 ruang kelas dan 1 perpustakaan.


SMPIT Al Haraki (Akreditasi A)
Jl. Belimbing III No.1
Kel. Depok, Kec. Pancoran Mas
Telpon 021-77206440

Menempati lahan 2.833 m2, sekolah ini mempunyai 12 ruang kelas dan 1 perpustakaan.


SMPIT Al Qalam (Akreditasi A)
Jl. Pemuda No.41
Kel. Depok, Kec. Pancoran Mas
Telpon 021-7755912

Dengan luas tanas 2.186 m2, sekolah SMP ini memiliki 8 ruang kelas dan 1 perpustakaan.


SMP Perintis (Akreditasi A)
Jl. Siliwangi No.39
Kel. Depok, Kec. Pancoran Mas
Telpon 021-7750104

Sekolah ini berada di lokasi yang mudah terjangkau dengan 12 ruang kelas dan 1 perpustakaan.


SMP Pelita 1 Depok (Akreditasi A)
Jl. Kenanga No.4
Kel. Depok, Kec. Pancoran Mas
Telpon 021-7521229

Berdiri di atas lahan seluas 3.200 m2, dengan 10 ruang kelas dan 1 perpustakaan.


SMP Kasih Depok (Akreditasi A)
Jl. Pemuda No.72
Kel. Depok, Kec. Pancoran Mas
Telpon 021-7758134

Menempati lahan seluas 2.675 m2, sekolah ini mempunyai 9 ruang kelas dan 1 perpustakaan.



Wilayah Kecamatan Beji :


Salah satu SMP terbaik di Depok, SMP Prbadi
Salah satu SMP terbaik di Depok, SMP Prbadi
SMP Pribadi (Akreditasi A)
Jl. Margonda Raya No.229
Kel. Kemiri Muka, Kec. Beji
Telpon 021-7775460

Di atas lahan seluas 1.111 m2 (berbagi dengan SMA Pribadi) punya ruang kelas 6, laboratorium dan perpustakaan


SMP Putra Bangsa (Akreditasi A)
Jl. Kedondong Margonda Raya
Kel. Kemiri Muka, Kec. Beji

Telpon 021-77217440

Menempati lahan seluas 1000 m2 dengan 8 ruang kelas.


Wilayah Kecamatan Cimanggis:

SMP Mutiara Bangsa (Akreditasi A)
Jl. Akses UI No.89
Kel. Tugu, Kec. Cimanggis
Telpon 021-87720786

Sekolah ini berdiri di atas lahan 2.200 m2 dengan 10 ruang kelas, 2 laboratorium dan 1 perpustakaan.


SMPIT Raflesia (Akreditasi A)
Jl. Mahkota Raya No.32B Pondok Duta
Kel. Tugu, Kec. Cimanggis
Telpon 021-8712294

Sekolah ini berdiri di atas lahan 1.268 m2 dengan 6 ruang kelas, 1 laboratorium dan 1 perpustakaan.


SMP Taruna Bhakti (Akreditasi A)
Jl. Pekapuran No.10
Kel. Curug, Kec. Cimanggis
Telpon 021-8740433

Sekolah ini berdiri di atas lahan 5.516 m2 dengan 22 ruang kelas, 1 laboratorium dan 1 perpustakaan.


SMP Springfield (Akreditasi A)
Jl. Alternatif Cibubur - Cimanggis
Kel. Harjamukti, Kec. Cimanggis
Telpon 021-8447939


SMPIT Nurul Fikri, SMP swasta terbaik di Depok thn 2018
SMPIT Nurul Fikri (Akreditasi A)
Jl. Lucky Abadi No.61 Kp. Areman
Kel. Tugu, Kec. Cimanggis
Telpon 021-8708300

Sekolah ini berdiri di atas lahan 5.000 m2 dengan 12 ruang kelas, 1 laboratorium dan 2 perpustakaan.


SMPIT At-Taufiq (Akreditasi A)
Jl. Putri Tunggal No.17
Kel. Harjamukti, Kec. Cimanggis
Telpon 021-87756880

Sekolah ini berdiri di atas lahan 2.036 m2 dengan 11 ruang kelas, 1 laboratorium dan 1 perpustakaan.


SMP Katolik Permata Bunda (Akreditasi A)
Jl. Raya Bogor Km.31.5 No.6
Kel. Cisalak Pasar, Kec. Cimanggis
Telpon 021-8710892

Sekolah ini berdiri di atas lahan 1200 m2 dengan 9 ruang kelas, 2 laboratorium dan 1 perpustakaan.
SMP Swasta Terbaik di Depok
Brighton Junior High School (JHS) - SMP Brighton
SMP Brighton / Brighton Junior High School (Akreditasi A)
Jl. Alternatif Cibubur Kav. DDN No.7
Kel. Harjamukti, Kec. Cimanggis
Telpon 021-84596677


Sekolah ini berdiri di atas lahan 1.500 m2 dengan 6 ruang kelas, 1 laboratorium dan 1 perpustakaan.


Wilayah Kecamatan Sukmajaya :

SMP Islam Fitrah Al Fikri (Akreditasi A)
Jl. Raden Saleh Studio Alam TVRI
Kel. Sukmajaya, Kec. Sukmajaya
Telpon 021-77822828

Sekolah ini berdiri di atas lahan 10.019 m2 (menempati bersama dengan TK dan SD) dengan 8 ruang kelas, 1 laboratorium dan 1 perpustakaan.


SMP Yaspen Tugu Ibu 1 (Akreditasi A)
Jl. Sentosa Raya No.2
Kel. Mekar Jaya, Kec. Sukmajaya
Telpon 021-7717900

Sekolah ini berdiri di atas lahan 955 m2 dengan 21 ruang kelas, 1 laboratorium dan 1 perpustakaan.


SMP Kristen Penabur (Akreditasi A)
Jl. Raden Saleh No.45
Kel. Sukmajaya, Kec. Sukmajaya
Telpon 021-77830822

Sekolah ini berdiri di atas lahan 3.012 m2 dengan 6 ruang kelas, 2 laboratorium dan 1 perpustakaan.


SMP Ganesa Satria (Akreditasi A)
Jl. Merdeka Raya No.78
Kel. Abadijaya, Kec. Sukmajaya
Telpon 021-77834047

Sekolah ini berdiri di atas lahan 7.445 m2 dengan 11 ruang kelas, 1 laboratorium dan 1 perpustakaan.


SMP PGRI Depok II (Akreditasi A)
Jl. Letnan Hatta Sukirman Depok II Tengah
Kel. Mekarjaya, Kec. Sukmajaya
Telpon 021-7710726

Sekolah ini berdiri di atas lahan 2.440 m2 dengan 16 ruang kelas, 1 laboratorium dan 1 perpustakaan.


SMP Yapemri (Akreditasi A)
Jl. Agung Ujung No.3 Depok Timur
Kel. Abadijaya, Kec. Sukmajaya
Telpon 021-77820047


Sekolah ini berdiri di atas lahan 4.000 m2 dengan 15 ruang kelas, 1 laboratorium dan 1 perpustakaan.



Wialayah Kecamatan Cilodong :

SMP Islam Arridho (Akreditasi A)
Jl. Aliyah Arridho No.45
Kel. Jatimulya, Kec. Cilodong
Telpon 021-8751912

Sekolah ini berdiri di atas lahan 1.500 m2 dengan 10 ruang kelas, 1 laboratorium dan 1 perpustakaan.


SMP Islam Raden Patah (Akreditasi A)
Jl. Raya Bogor Km.37,7
Kel. Sukamaju, Kec. Cilodong
Telpon 021-8761929

Sekolah ini berdiri di atas lahan 4.000 m2 dengan 11 ruang kelas dan 1 perpustakaan.


SMP PGRI Kalimulya (Akreditasi A)
Jl. Raya Kalimulya Kebon Duren
Kel. Kalimulya, Kec. Cilodong
Telpon 021-8763781

Sekolah ini berdiri di atas lahan 1.500 m2 bangunan berlantai dua dan tiga dengan 21 ruang kelas, 1 laboratorium dan 1 perpustakaan.


SMP Madani (Akreditasi A)
Jl. Mandor Samin
Kel. Cilodong, Kec. Cilodong
Telpon 021-77841453

Sekolah ini berdiri di atas lahan 2.000 m2 dengan 6 ruang kelas, 1 laboratorium dan 1 perpustakaan.


Wilayah Kecamatan Tapos :

SMP Karakter (Akreditasi A)
Jl. Raya Pekapuran No.15
Kel. Sukatani, Kec. Tapos
Telpon 021-70985903

Sekolah ini berdiri di atas lahan 2.461 m2 dengan 6 ruang kelas, 1 laboratorium dan 1 perpustakaan.


SMPIT Arafah (Akreditasi A)
Jl. Pekapuran
Kel. Sukamaju Baru, Kec. Tapos
Telpon 021-8747798

Sekolah ini berdiri di atas lahan 1.997 m2 dengan 8 ruang kelas dan 1 perpustakaan.


SMP PGRI Cimanggis (Akreditasi A)
Jl. Pekapuran 
Kel. Sukatani, Kec. Tapos
Telpon 021-22920792

Sekolah ini tetap bernama PGRI Cimanggis walaupun letaknya berada di Kel. Sukatani, Kec. Tapos, karena sebelumnya berada dalam wilayah Kecamatan Cimanggis. Akibat pemekaran wilayah dimana terbentuk Kecamatan Tapos yang sebagian wilayahnya dahulu merupakan wilayah Cimanggis.


SMP Bakti Jaya (Akreditasi A)
Jl. Setu Jatijajar No.94
Kel. Jatijajar, Kec. Tapos
Telpon 021-8753555

Sekolah ini berdiri di atas lahan 1.578 m2 dengan 6 ruang kelas, 2 laboratorium dan 1 perpustakaan.


SMPIT Ruhama (Akreditasi A)
Perumahan Jatijajar Blok D24 No.24A
Kel. Jatijajar, Kec. Tapos
Telpon 021-87742783


SMP Katolik Maria (Akreditasi A)
Jl. Keramat I No.47 Ciherang
Kel. Sukatani, Kec. Tapos
Telpon 021-8740910

Sekolah ini berdiri di atas lahan 2.820 m2 dengan 6 ruang kelas, 2 laboratorium dan 1 perpustakaan.



Wilayah Kecamatan Cinere :

SMP Islam Ar-Rachman
Jl. Bukit Cinere No.150C
Kel. Gandung, Kec. Cinere
Telpon 021-7531425


SMP Avicenna (Akreditasi A)
Jl. Flamboyan Blok F, Cinere
Kel. Cinere, Kec. Cinere
Telpon 021-7546953

Sekolah ini berdiri di atas lahan 3.872 m2 dengan 6 ruang kelas, 3 laboratorium dan 1 perpustakaan.


SMP Tadika Pertiwi (Akreditasi A)
Jl. H. Jaeran I
Kel. Cinere, Kec. Cinere
Telpon 021-753162

Sekolah ini berdiri di atas lahan 2.900 m2 dengan 9 ruang kelas, 1 laboratorium dan 1 perpustakaan.


Salah satu yang terbaik di Depok
SMPI Dian Didaktika menjadi salah satu yang terbaik di Depok
SMP Islam Dian Didaktika (Akreditasi A)
Jl. Rajawali Blok F No.16
Kel. Gandung, Kec. Cinere
Telpon 021-754663

Sekolah ini berdiri di atas lahan 5.358 m2 dengan 13 ruang kelas, 1 laboratorium dan 1 perpustakaan.


SMP Islam As-Saadatain (Akreditasi A)
Jl. Pintu Air III No.98
Kel. Gandul, Kec. Cinere
Telpon 021-29325507

Sekolah ini berdiri di atas lahan 2.928 m2 dengan 6 ruang kelas, 1 laboratorium dan 1 perpustakaan.


SMPIT Miftahul Ulum (Akreditasi A)
Jl. Yayasan No.100
Kel. Gandul, Kec. Cinere
Telpon 021-7530310


Sekolah ini berdiri di atas lahan 1.400 m2 dengan 6 ruang kelas, 2 laboratorium dan 1 perpustakaan.


Wilayah Kecamatan Limo :

SMP Yadika 12 (Akreditasi A)
Jl. Raya Limo No.20
Kel. Meruyung, Kec. Limo
Telpon 021-7530286

Sekolah ini berdiri di atas lahan 2.235 m2 dengan bangunan 4 lantai mempunyai 6 ruang kelas, 4 laboratorium dan 1 perpustakaan.


SMPIT Darojaatul Uluum (Akreditasi A)
Jl. Arhayasa No.23
Kel. Meryung, Kec. Limo
Telpon 021-7533285

Sekolah ini berdiri di atas lahan 682 m2 dengan 6 ruang kelas, 1 laboratorium dan 1 perpustakaan.


SMP Lazuardi GIS (Akreditasi A)
Jl. Garuda Ujung No.35 Griya Cinere I
Kel. Limo, Kec. Limo
Telpon 021-7534841

Sekolah ini berdiri di atas lahan 12.000 m2 dengan 10 ruang kelas, 1 laboratorium dan 1 perpustakaan.


SMPIT Al Manar Azhari (Akreditasi A)
Jl. Raya Pelita No.10
Kel. Limo, Kec. Limo
Telpon 021-7548378


SMP Tirtamarta BPK Penabur (Akreditasi A)
Jl. Merapi Blok J, Komp. Megapolitan Cinere
Kel. Limo, Kec. Limo
Telpon 021-7547874


Sekolah ini berdiri di atas lahan 4.900 m2 dengan 6 ruang kelas, 1 laboratorium dan 1 perpustakaan.


Wilayah Kecamatan Sawangan :


Th 2017 SMP Al Araf berada di urutan ke-4 terbaik se-Kota Depok
SMP Al Araf Indonesia
JL. H. Sulaiman No.72
Kelurahan Bedahan

Telp. 021-29219934

SMP Muhammadiyah 19 (Akreditasi A)
Jl. Abdul Wahab No.19
Kel. Sawangan Lama, Kec. Sawangan
Telpon 0251-8613871

Sekolah ini berdiri di atas lahan 3.000 m2 dengan 9 ruang kelas, 1 laboratorium dan 1 perpustakaan.


SMPIT Darus Sholihin (Akreditasi A)
Jl. H. Sulaeman No.03
Kel. Bedahan, Kec. Sawangan
Telpon 0251-8614903

Sekolah ini berdiri di atas lahan 3.685 m2 dengan 7 ruang kelas, 1 laboratorium dan 1 perpustakaan.


Wilayah Kecamatan Bojongsari :

SMP Al Hasra (Akreditasi A)
Jl. Raya Ciputat Parung Km.24
Kel. Bojongsari Baru, Kec. Bojongsari
Telpon 021-7491141

Sekolah ini berdiri di atas lahan 8.760 m2 dengan 13 ruang kelas, 3 laboratorium dan 1 perpustakaan.


SMP PGRI 363 (Akreditasi A)
Jl. Reni Jaya Selatan
Kel. Pondok Petir, Kec. Bojongsari
Telpon 021-7413918

Sekolah ini berdiri di atas lahan 1.600 m2 dengan 6 ruang kelas dan 1 perpustakaan.


Wilayah Kecamatan Cipayung :

SMP Dwiguna (Akreditasi A)
Jl. Raya Citayam No.30
Kel. Bojong Pondok Terong, Kec. Cipayung
Telpon 021-7756723

Sekolah ini berdiri di atas lahan 8.000 m2 dengan 19 ruang kelas, 2 laboratorium dan 1 perpustakaan.


SMP Dharma Pertiwi (Akreditasi A)
Jl. Raya Cipayung No.1
Kel. Cipayung, Kec. Cipayung
Telpon 021-77882371

Sekolah ini berdiri di atas lahan 7.000 m2 dengan 19 ruang kelas, 2 laboratorium dan 1 perpustakaan.


SMP Fajar Plus (Akreditasi A)
Jl. Raya Pitara No.18
Kel. Cipayung, Kec. Cipayung
Telpon 021-7762877

Sekolah ini berdiri di atas lahan 2.064 m2 dengan 10 ruang kelas, 1 laboratorium dan 1 perpustakaan.


SMP Arrahman (Akreditasi A)
Jl. Masjid Al-Ittihad No.22
Kel. Bojong Pondok Terong, Kec. Cipayung
Telpon 021-7763621


Sekolah ini berdiri di atas lahan 3.000 m2 dengan 26 ruang kelas, 1 laboratorium dan 1 perpustakaan.

Demikian Daftar SMP Swasta Terbaik di Depok, semoga bermanfaat.

1 Komentar Untuk "SMP Swasta Terbaik di Depok"

  1. Di Kecamatan Beji ada satu SMPIT yg terkenal dalam tangerang hafalan dan karakternya. Akademik tidak diabaikan juga terbukti capaian nilai UNBK peringkat 12 se kota Depok baik negeri maupun swasta. Sekolah tersebut adalah SMPIT Ummul Quro Depok. Fasilitas yg dimiliki adalah laboratorium IPA Biologi dan kimia, Laboratorium Fisika, Laboratorium Bahasa dan multimedia, perpustakaan digital, aula dengan kapasitas 750 orang dan masjid dengan kapasitas 800 orang. Prestasi baik dalam hal akademik dan non akademik telah ditorehkan berulang kali.Disamping SMP, ada juga TK dan SD nya.

    BalasHapus